Musim tanam padi yang kedua

Terlihat pemandangan yang hijau di desa banyuurip memasuki masa tananm ke 2 dalam setahun

Suasana Pemilihan Kepala Desa di Kelurahan Banyuurip

Terlihat seorang warga sedang malakukan pemilihan kepala desa

Kantor kelurahan Banyuurip

Jalan Solo - Karanggede km 10

Tampungan BPS PAMSIMAS TIRTA SEJATI I

Terlihat tampungan air BPS PAMSIMAS TIRTA SEJATI I yang mengaliri dusun ngijo.

Ternak Puyuh Di Dusun Ngijo

Baderus sedang memanen telur puyuh

Pembuatan TAS di dukuh Nlegong

Salah satu potensi daerah yang ada di desa Banyuurip

Senin, 03 Juni 2013

Potensi daerah (Pertanian)


Pertanian khususnya pada komoditi padi merupakan potensi daerah didesa banyuurip karena 80 % dari penduduk banyuurip berprofesi sebagai petani. berikut kami sajikan data-data pertanian di desa banyuurip
untuk panen per februari 2013 untuk hasil yang paling bagus dari enam dusun yaitu didusun ngliyangan dan dusun ngijo adapun kalau dirata-rata per 1 hektarnya dapat menghasilkan 8 ton padi atau sekitar 180 sak, hal ini merupakan hasil yang sangat menggembirakan karena bisa dikatan berhasil, setiap kepala keluarga rata-rata mempunyai sawah seluas 0.5 hektar, keberhasilan hasil panen tersebut tidak lepas dari kelompok tani dimasing-masing dukuh, untuk kelompok tani dari keenam dusun tersebut yaitu :
  1. GAPOKTAN (Gabungan kelompok tani) untuk dusun banyuurip utara dan selatan
  2. SIDOMUNCUL I untuk dusun ngijo
  3. SIDOMUNCUL II untuk dusun ngliyangan
  4. SIDOMUKTI I untuk dusun tlogosari
  5. SIDOMUKTI II untuk dusun pelemrejo
  6. HARAPAN I untuk dusun jlegong